Vinicius Jr Korban Rasisme Lagi, 6 Langkah Hadapi Serangan Rasisme di Ruang Publik

- 2 Juni 2023, 15:45 WIB
Vinicius Jr Korban Rasisme Lagi, 6 Langkah Hadapi Serangan Rasisme di Ruang Publik
Vinicius Jr Korban Rasisme Lagi, 6 Langkah Hadapi Serangan Rasisme di Ruang Publik /Instagram.com/@vinijr

5. Belajarlah dari korban lainnya

Tak ada salahnya jika anda ingin mencari tahu bagaimana para korban tersebut menghadapi serangan rasisme yang datang padanya.

6. Lapor otoritas atau polisi

Anda bisa melaporkan hal itu kepada otoritas setempat, polisi atau petugas keamanan.

Diharapkan kejadian itu tidak terulang, pelaku mendapatkan efek jera, juga mencegah orang lain melakukan hal sama.

Presiden Liga Spanyol Javier Tebas minta maaf soal rasisme terhadap Vinicius Jr
Javier Tebas buka suara usai dirinya dituduh menyerang pribadi Vinicius Jr usai pemain muda 22 tahun itu mendapat serangan rasisme dari fan Valencia pada Minggu, 21 Mei 2023, melansir Pikiran-Rakyat.id, Jumat 2 Juni 2023.

Tebas mengeklaim dirinya tidak berniat melakukan hal itu.

"Saya tidak ingin menyerang Vinícius, tetapi jika kebanyakan orang memahaminya seperti itu, saya perlu meminta maaf.

Itu bukan niat saya, saya mengekspresikan diri saya dengan buruk, pada saat yang buruk," katanya.

"Tapi saya tidak berniat menyerang Vinícius, melainkan mengklarifikasi situasi, karena Vinicius telah merekam video yang mendukung tindakan La Liga,” ujarnya lagi.***

Halaman:

Editor: Paulus Adekantari

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x