Berikut Kategori Keluarga Penerima Manfaat yang akan mendapatkan PKH Maret 2023

- 14 Maret 2023, 15:18 WIB
Berikut Kategori Keluarga Penerima Manfaat yang akan mendapatkan PKH Maret 2023
Berikut Kategori Keluarga Penerima Manfaat yang akan mendapatkan PKH Maret 2023 /

Okeflores.com - Berikut pemilik NIK KTP ini yang berhak menerima BPNT dan PKH 2023 untuk pencairan Januari–Maret.

Jadwal pencairan BPNT dan PKH 2023 memang masih ditunggu oleh masyarakat yang diperkirakan akan cair pada bulan Januari hingga Maret.

Bansos BPNT dan PKH 2023 hanya akan disalurkan kepada masyarakat yang terdaftar di DTKS Kemensos.

DTKS merupakan data terpadu yang dijadikan acuan untuk program penanganan fakir miskin dan penyelenggaraan kesejahteraan sosial di Indonesia.

Baca Juga: BLT Ibu Hamil Bakal Cair Lagi Februari, Uang Tunai Rp750.000 Bisa Didapatkan Usai Login di Sini

BPNT atau Bantuan Pangan Non Tunai cenderung lebih menyasar masyarakat miskin dan rentan.

Adapun besaran bansos BPNT 2023 sebesar Rp200.000 per bulan untuk setiap Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Sedangkan, Program Keluarga Harapan atau PKH 2023 menyasar kepada kategori masyarakat tertentu dengan jumlah nominal bantuan yang bervariasi.

Baca Juga: CEK DISNI! Kisi-kisi Tes Wawancara Pantarlih Pemilu 2024 dan Jadwal Pendaftaran, Tugas Pantarlih

Halaman:

Editor: Paulus Adekantari


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x