Manfaat Berjalan Kaki untuk Kesehatan, Salah Satunya Memperkuat Otot dan Tulang

- 27 Maret 2023, 15:22 WIB
Manfaat Berjalan Kaki untuk Kesehatan, Salah Satunya Memperkuat Otot dan Tulang
Manfaat Berjalan Kaki untuk Kesehatan, Salah Satunya Memperkuat Otot dan Tulang /Freepik/

Otot jantung membutuhkan aliran darah lebih deras (dari pembuluh koroner yang memberinya makan) agar bugar dan berfungsi normal memompakan darah tanpa henti.

Untuk itu, otot jantung membutuhkan aliran darah yang lebih deras dan lancar.

Berjalan kaki tergopoh-gopoh memperderas aliran darah ke dalam koroner jantung.

Dengan demikian kecukupan oksigen otot jantung terpenuhi dan otot jantung terjaga untuk bisa tetap cukup berdegup.

3. Memperkuat otot dan tulang

Kekuatan otot juga bisa ditingkatkan, demikian halnya dengan pengurangan bobot tubuh.

Jika orang berjalan 10.000 langkah setiap harinya, itu sama dengan berlatih di fitness centre, apalagi jika orang juga berjalan mendaki.

Ditambah lagi, kemungkinan mendapat cedera lebih kecil.

Selain itu, berjalan kaki secara teratur bisa meningkatkan mobilitas sendi, mencegah menurunnya masa tulang, bahkan juga mengurangi risiko keretakan.

4. Mencegah risiko diabetes tipe 2

Halaman:

Editor: Sastriana Jedaun


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x