Berikut 4 Tips Menurunkan Kolesterol dengan Diet Sehat

- 7 Juni 2023, 21:23 WIB
 Berikut 4 Tips Menurunkan Kolesterol dengan Diet Sehat
Berikut 4 Tips Menurunkan Kolesterol dengan Diet Sehat /

GAYA HIDUP, OKE FLORES.  com - Kolesterol adalah senyawa lemak yang ditemukan di dalam tubuh dan juga ditemukan di beberapa makanan. 

Meski tubuh membutuhkan kolesterol untuk berfungsi secara normal, terlalu banyak kolesterol dapat menyebabkan masalah kesehatan seperti penyakit jantung dan stroke. 

Dalam mengatasi  kolesterol tinggi, ada beberapa cara untuk menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh Anda. 

Salah satunya adalah pola makan yang sehat. Menurut laporan Healthline, pola makan sehat adalah pola makan yang mencakup berbagai makanan yang memberi tubuh nutrisi yang seimbang dan cukup. 

Tujuan dari diet sehat adalah memenuhi kebutuhan nutrisi harian, menjaga keseimbangan energi, dan mendukung kesehatan secara keseluruhan.

 Diet sehat melibatkan konsumsi makanan segar, alami, dan minim pengolahan, serta menghindari atau membatasi makanan yang tinggi lemak jenuh, gula tambahan, dan natrium. 

Hal ini sejalan dengan pola hidup sehat untuk menurunkan kadar kolesterol.

Lalu, bagaimana menerapkan diet sehat untuk menurunkan kolesterol? Simak tips berikut ini ya sahabat Fimela.

1. Memilih makanan yang mengandung lemak sehat

Halaman:

Editor: Sastriana Jedaun

Sumber: fimela


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x