Berikut Trik Mengecilkan Pori-Pori Wajah Ini Cuma Butuh 1 Bumbu Masakan, Bantu Atasi Minyak Berlebih

- 28 Juni 2023, 15:41 WIB
FOTO Berikut Trik Mengecilkan Pori-pori Wajah Ini Cuma Butuh 1 Bumbu Masakan, Bantu Atasi Minyak Berlebih
FOTO Berikut Trik Mengecilkan Pori-pori Wajah Ini Cuma Butuh 1 Bumbu Masakan, Bantu Atasi Minyak Berlebih //Freepik.com/Atlascompany

OKEFLORES.com - Pori-pori pada kulit wajah adalah hal yang umum dan harus ada pada setiap orang. Ada orang yang memiliki pori-pori besar dan terlihat seperti wajah yang bersih.

Namun sebaliknya, ada juga yang kulit wajahnya terlihat mulus dan mulus hingga tampak tidak berpori. Pada dasarnya, pori-pori memiliki fungsi penting untuk mengeluarkan sebum yang dapat menjaga kulit tetap lembut, terhidrasi, dan sehat.

Namun pori-pori yang membesar membuat kulit terlihat bertekstur dan meningkatkan risiko timbulnya jerawat.

Baca Juga: Begini Trik Pudarkan Garis Halus Pada Leher dengan 2 Bahan Dapur

Selain itu, produksi sebum yang berlebihan juga dapat menyumbat dan menyebabkan pori-pori membesar, sehingga kulit wajah terlihat kusam dan mudah berjerawat. Pori-pori wajah yang terlihat jelas bisa sangat mengganggu penampilan dan kepercayaan diri.

Secara mendasar, ukuran pori-pori seseorang dipengaruhi oleh faktor genetik. Jika orang tua dan keluarga besar banyak yang memiliki pori-pori besar dan jelas terlihat, maka kemungkinan kamu juga memilikinya.

Nah, bagi kamu yang memiliki pori-pori besar tidak perlu berkecil hati. Walau ukuran asli pori-pori tidak dapat dikecilkan, tapi tampilan pori-pori dapat disamarkan sehingga tidak mencuri perhatian orang lain.

Baca Juga: Berikut Tips Kadar Kolesterol Tetap Bisa Normal Meski Konsumsi Daging Kambing Selama Idul Adha

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x