Beberapa Jenis Komedo Wajah dan Cara Mengatasi Komedo, Salah Satunya Komedo Hitam

- 24 Juli 2023, 09:23 WIB
Ilustrasi komedo*/
Ilustrasi komedo*/ /Instagram.com/@theraskin_pusatmurah

OKEFLORES.com - Terdapat banyak persoalan pada kulit yang sering dialami oleh perempuan. Salah satu persoalan kulit yang sering terjadi adalah komedo. Komedo ini disebabkan oleh penyumbatan pori-pori kulit.

Komedo ini berbentuk benjolan kecil. Komedo ini bisa muncul di wajah dan memiliki warna hitam atau putih. Komedo ini merupakan awal dari jerawat yang ringan dan muncul di permukaan kulit wajah.

Cara mengatasi komedo ini harus dilakukan secara teratur.

Baca Juga: Beberapa Tanda Kulit Butuh Skincare Anti Aging dan Rekomendasinya

Melansir Fimela.com, Senin 24 Juli 2023, berikut adalah beberapa jenis komedo di wajah, dan cara mengatasinya:

Jenis Komedo Wajah

1. Komedo Hitam

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: Fimela.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x