Inilah 3 Nama Kepala Daerah Terkaya di Provinsi Papua Tengah, Siapa Saja Mereka?

- 22 Mei 2024, 14:47 WIB
Foto: Bupati Mimika Eltinus Omaleng/ Inilah 3 Nama Kepala Daerah Terkaya di Provinsi Papua Tengah, Siapa Saja Mereka?
Foto: Bupati Mimika Eltinus Omaleng/ Inilah 3 Nama Kepala Daerah Terkaya di Provinsi Papua Tengah, Siapa Saja Mereka? /

OKE FLORES.COM - Provinsi Papua Tengah, dengan kekayaan alamnya yang melimpah, merupakan rumah bagi beberapa kepala daerah yang memiliki aset yang signifikan. 

Dibandingkan dengan lima kepala daerah lainnya di provinsi Papua Tengah, tiga kepala daerah ini dianggap memiliki harta kekayaan yang lebih besar.

Tiga kepala daerah terkaya dalam daftar ini adalah pj bupati Puncak Jaya, bupati Nabire dan bupati Mimika.

Baca Juga: Inilah Formasi CPNS 2024 Bagi Tenaga Honorer, Dikabarkan Akan Dibuka Pada Bulan Juni Ini!

Berikut dibawah ini adalah nama kepala daerah terkaya di Provinsi Papua Tengah berdasarkan data LHKPN: 

1. Tumiran - Penjabat bupati Kabupaten Puncak Jaya

Tumiran menggantikan bupati Yuni Wonda sebagai penjabat sejak 29 Desember 2022. Dengan harta sebesar Rp12.176.274.203, Tumiran adalah kepala daerah terkaya di Provinsi Papua Tengah. Harta tersebut mencakup:

- Tanah dan Bangunan : Rp7.485.000.000

- Alat Transportasi dan Mesin : Rp675.000.000

- Harta Bergerak Lainnya : Rp330.000.000

- Kas Dan Setara Kas : Rp1.661.274.203

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah