Inilah 3 Daftar Kepala Daerah Termiskin di Maluku, Ada yang Tidak Punya Kendaraan

- 17 Juni 2024, 06:30 WIB
Ilustrasi Kepala Daerah/ Inilah 3 Daftar Kepala Daerah Termiskin di Maluku, Ada yang Tidak Punya Kendaraan  . ANTARA/Naufal Ammar/
Ilustrasi Kepala Daerah/ Inilah 3 Daftar Kepala Daerah Termiskin di Maluku, Ada yang Tidak Punya Kendaraan . ANTARA/Naufal Ammar/ /

OKE FLORES.COM - Provinsi Maluku meskipun memiliki kekayaan alam yang melimpah masih menghadapi tantangan signifikan dalam mengatasi kemiskinan.

Berikut ini adalah tiga kepala daerah termiskin di Maluku:

1. Daniel Eduard Indey - PJ Bupati Kabupaten Kepulauan Tanimbar

Baca Juga: Intip Harta Kekayaan 4 Bakal Calon Gubernur Banten 2024, Siapa Paling Tajir?

Daniel Eduard Indey menempati posisi pertama sebagai kepala daerah termiskin di Maluku.

Daniel Eduard Indey tercatat memiliki harta kekayaan sebesar Rp1.390.755.986 dengan rincian sebagai berikut:

A. Tanah dan bangunan senilai Rp775.000.000 yang terdiri dari dua bidang yang terletak di Kota Ambon.

- Tanah dan Bangunan Seluas 153 m2/72 m2 di Kota Ambon senilai Rp400.000.000

- Tanah dan Bangunan Seluas 280 m2/72 m2 di Kota yang sama senilai Rp375.000.000

B. Alat transportasi dan Mesin Rp ----

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah