Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 SD Halaman 153 Peristiwa Yang Terjadi Pada Bagian Luar Gelas Yang Berisi Es

- 25 Maret 2023, 14:58 WIB
Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 SD MI Halaman  153 Peristiwa Yang Terjadi Pada Bagian Luar Gelas Yang Berisi Es
Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 SD MI Halaman 153 Peristiwa Yang Terjadi Pada Bagian Luar Gelas Yang Berisi Es /pixabay.com

Alternatif jawaban:
Saat gelas diisi dengan air es, maka gelas akan menjadi dingin.

Udara di sekeliling gelas mengandung uap air.

Udara yang menyentuh bagian gelas dingin, suhunya akan turun.

Uap air pada udara juga akan ikut dingin.

Jika suhunya menurun, maka uap air akan berubah menjadi tetes-tetes air di bagian dinding luar gelas.

HOME PENDIDIKAN

Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 SD MI Halaman 153, Peristiwa yang Terjadi pada Bagian Luar Gelas yang Berisi Es
Dwi Siti Nur Hayati 1 November 2022, 20:05 WIB

Ilustrasi dinding luar gelas yang berisi es, terdapat tetes-tetes air.

Ilustrasi dinding luar gelas yang berisi es, terdapat tetes-tetes air.

/Pexels/Mariel Matute

Baca Juga: Gunakan Kamus! Carilah Arti Kata Berikut Ini: Surya, Dini, Percik, Linang, Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 SD

Halaman:

Editor: Paulus Adekantari


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x