Prodi PBI UNIKA Santo Paulus Ruteng Asistensi Paskah 2024 di Stasi Roe, Deri: Kami Disambut Baik

- 6 April 2024, 15:54 WIB
Mahasiswa Prodi PBI membawakan koor pada Hari Sabtu Suci,.
Mahasiswa Prodi PBI membawakan koor pada Hari Sabtu Suci,. /

OKE FLORES.COM - Mahasiswa yang tergabung dalam DSA (English Departemen Students of Association) Prodi Bahasa Inggris (PBI) Universitas Katolik (Unika) Santo Paulus Ruteng, melaksanakan asistensi Padi skah 2024 di Stasi Roe, Paroki Rekas, Kewikepan Labuan Bajo, Keuskupan Ruteng.

Adapun asistensi Paskah tahun ini dilaksanakan dalam rentan waktu lima hari, yakni dimulai pada tanggal 27 maret hingga 1 April 2024.

Sebagian besar peserta asistensi adalah mahasiswa sementer ahir PBI dan sebagian mahasiswa yang dipilih dari smester 2 dan 4.

Baca Juga: Pendaftaran Ditutup 12 April 2024, PT Freeport Indonesia Buka Loker untuk Semua Jurusan, Ini Persyaratannya!

"Ada tiga dosen yang ikut terlibat dalam asistensi. Mereka adalah RD.ignas, pak Sen, dan Pak Indra," kata Remigius supardi goel, salah satu mahasiswa PBI, dalam keterangan tertulisnya via WhatsApp, sabtum

Dalam keterangannya, Deri mengungkapkan bahwa mereka diterima dengan baik oleh masyarakat di tempat asistensi.

"Kami diterima dengan baik oleh umat Stasi Roe. Mereka menyambut kami dengan hangat," tulisnya.

Disentil tentang agenda kegiatan selama asistensi, selain membawakan koor, kata Deri, mahasiswa EDSA juga melaksanakan kegiatan penanaman pohon dan beberapa kegiatan lainnya.

Baca Juga: INFO TERKINI: Bantuan PIP Cair April 2024 Tanggal Berapa?  Lihat pencairan PIP di pip.kemdikbud.go.id.

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x