Berikut Cara Buka Sandi HP yang Lupa Pola atau Password Tanpa Aplikasi Tambahan

- 27 Mei 2023, 13:40 WIB
Simak cara buka sandi handphone (HP) yang lupa pola atau password tanpa perlu download aplikasi tambahan.
Simak cara buka sandi handphone (HP) yang lupa pola atau password tanpa perlu download aplikasi tambahan. /


- Setelah selesai, HP bisa dibuka dengan password yang baru Anda ganti.

3. Cara Buka Sandi HP dengan Membuat Lockscreen Crash

- Pilih Emergency Call.

- Kemudian ketik tanda (*) pada dialer hingga karakter penuh.

- Salin semua karakter, lalu buka akses kamera pada lock screen dan tarik notification bar untuk membuka pengaturan.

- Paste karakter yang sudah disalin tadi untuk menyebabkan lock screen crash.


- Setelah itu, akan langsung masuk ke tampilan utama HP.

- Ulangi cara tersebut, jika belum berhasil.

4. Cara Buka Sandi HP dengan Masuk ke Safe Mode Android

- Tekan tombol menu Power beberapa saat.

Halaman:

Editor: Paulus Adekantari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x