Beberapa Keunggulan Aplikasi Yogya Online, Cara Mudah Belanja di Toserba Yogya

- 9 Agustus 2023, 10:02 WIB
foto: Ilustrasi d aplikasi Yogya Online.
foto: Ilustrasi d aplikasi Yogya Online. /Kolase foto Yogya Group

OKE FLORES.com - Berikut  kelebihan aplikasi Yogya Online, memudahkan berbelanja di Toserba Yogya di seluruh Indonesia. Bagi Anda yang ingin berbelanja namun kesulitan bepergian, terdapat solusi yang ditawarkan oleh perusahaan ritel tersebut.

Solusi tersebut adalah dengan berbelanja menggunakan aplikasi yang dapat diunduh di Google Play Store dan App Store.

Salah satu keunggulan yang ditawarkan adalah biaya pengiriman yang tetap. Tidak hanya itu, Anda juga dapat memilih beragam produk untuk memenuhi keperluan Anda.

Baca Juga: Tips Menambahkan Musik di Notes Instagram, Fitur Baru yang Wajib Dicoba

Melansir pikiran-rakyat.com, Rabu, 09 Agustus 2023, berikut ini ada beberapa keunggulan dari aolikasi Yogya Online: 

Keunggulan aplikasi Yogya Online

  1. Flat ongkir alias berat belanjaannya tidak mempengaruhi tarif ongkos kirim (ongkir)
  2. Sameday delivery (pengiriman dilakukan pada hari yang sama dengan saat belanja untuk area tertentu)
  3. Shopping list (ada list belanja harian, bulanan, atau apapun sesuai keinginan agar belanja lebih mudah dan cepat)
  4. Live chat (ada fitur obrolan)
  5. Refundable (bisa refund jika ingin dikembalikan)

Anda bisa mengunduh aplikasi tersebut di Google Play Store bagi pengguna Android, dan App Store bagi pengguna ponsel ber-OS Apple. Di Goolge Play Store, aplikasi itu sudah mendapat ulasan bintang 3,2.

Ada katalog produk supermarket dan katalog produk fesyen dalam aplikasi yang terakhir diperbaharui pada 23 Juli 2023 tersebut. Katalog Produk Supermarket berisi kategori produk lengkap mulai dari food, non-food, fresh, hobby, hingga perlengkapan serbaguna.

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: Pikiranrakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x