Piala Euro 2024: Laga Sengit Tadi Malam, Spanyol Berhasil Tumbangkan Kroasia

- 16 Juni 2024, 08:23 WIB
Laga panas Spanyol vs Kroasia
Laga panas Spanyol vs Kroasia /

 

OKE FLORES.COM - Iven sepak bola bergengsi Piala Euro 2024 Eropa sudah mulai meniup peluit, setiap pertandingan menjadi momen penantian bagi pencinta sepak di seluruh dunia dan tak kala penting di Indonesia untuk menyaksikan jagoan mereka berlaga.

Piala Euro 2024 Eropa bermula dari pertandingan tuan rumah Jerman melawan Skotlandia. Pertandingan tersebut di menangkan oleh Timnas Jerman dengan skor 5-1. Ini modal bagus buat Timnas Jerman untuk melaju ke babak 3 sampai ke final.

Tadi malam pertandingan Piala Euro 2024 Eropa telah mepertemuakan team Spanyol dengan Kroasia di stadion Olympiastadion Berlin, Sabtu (15/6/2024) malam WIB.

Baca Juga: Timnas Indonesia Cetak Sejarah Usai Kalahkan Filipina, Lolos ke Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Pertandingan yang cukup alot itu di menangkan oleh team Spanyol dengan skor 3-0. Gol tersebut dicetak oleh Alvaro Morata, Fabian Ruiz, dan Dani Carvajal di babak pertama.

Dengan kemenangan ini Spanyol berada di puncak klasemen sementara Grup B Piala Euro 2024 dengan point 3, sedangkan Kroasia berada di dasar klasemen sementara Grup B dengan point 0.

Berjalannya pertandingan

Sejak pluit tiup di babak pertama team Spanyol mendominasi permainan sampai menit ke 10. Team Spanyol terus berupaya memberi tekanan terhadap pemain Kroasia, namun pemain Kroasia terus berusaha untuk keluar dari tekanan dengan melakukan serangan melalui sisi sayap, beberapa kali Dani Carvajal dan Marc Cucurella kecolongan.

Pada akhirnya pemain Spanyol berhasil membuat goll melalui Alvaro Morata pada menit 29, berawal goll Alvaro Morata Terima umpan  terobosan dari Fabian Ruiz yang memasuki kotak penalti, dengan kaki kiri Alvaro Morata tendang ke pojok gawang Kroasia berhasil menghasilkan goll.

Setelah goll yang di buat oleh Alvaro Morata, dua menit pemain pemain Kroasia nyaris membuat goll untuk menyamakan skor saat Mateo Kovacic, yang mana pemain belakang Spanyol dibiarkan melakukan tusukan hingga depan kotak penalti, tapi masih bisa di amankan oleh kiper Spanyol Unai Simon.

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah