Bantuan Subsidi Upah (BSU) 2024: Solusi Kemnaker dalam Mengatasi Dampak Kenaikan Harga Pokok

- 23 Februari 2024, 11:43 WIB
BSU 2024 Akan Segera Cair: Panduan Cek Penerima dan Cara Mendapatkannya
BSU 2024 Akan Segera Cair: Panduan Cek Penerima dan Cara Mendapatkannya /Rika Widiastuti/Seputarlampung

 

OKE FLORES.COM - Kenaikan harga pokok, terutama harga beras, telah menjadi perhatian serius bagi masyarakat di Indonesia.

Dampaknya dirasakan oleh berbagai lapisan masyarakat, terutama mereka yang berpenghasilan rendah.

Untuk mengatasi situasi ini, Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) telah memperkenalkan serangkaian langkah, salah satunya adalah Bantuan Subsidi Upah (BSU) 2024.

Baca Juga: Simak informasi lengkap BLT Rp2,4 juta yang Bisa Diterima Oleh UMKM Pemilik NIK KTP yang Memenuhi Syarat

BSU 2024 merupakan program pemerintah yang bertujuan untuk memberikan bantuan kepada pekerja yang terdampak langsung oleh kenaikan harga pokok, termasuk harga beras.

Program ini menjadi salah satu upaya Kemnaker dalam mendukung kesejahteraan pekerja dan mengurangi beban ekonomi mereka di tengah kondisi ekonomi yang tidak mudah.

Sekarang Anda tidak perlu khawatir tentang BSU 2024 Kemnakrr yang tidak cair.

Anda dapat mendapatkan saldo DANA gratis sebesar Rp700 ribu dengan memasukkan NIK KTP Anda pada link di bawah ini.

Bantuan BSU 2024 Kemnaker diberikan oleh BPJS Ketenagakerjaan kepada karyawan yang sedang mengalami krisis ekonomi setelah pandemi Covid 19 yang lalu.

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah