Dilantik 2019 Lalu, Segini Total Kekayaan Eks Bupati Tapanuli Utara, Nikson Nababan

- 28 Juni 2024, 11:25 WIB
Dr Drs Nikson Nababan, salah satu bakal calon Gubernur Sumut
Dr Drs Nikson Nababan, salah satu bakal calon Gubernur Sumut /Medan Pikiran Rakyat/ dok /

OKE FLORES.COM - Bupati Tapanuli Utara periode 2014-2019 dan 2019-2024, Nikson Nababan, tercatat memiliki kekayaan mencapai Rp10 miliar lebih.

Adapun data kekayaan tersebut berdasarkan data LHKPN 2023 yang dilaporkan Nikson Nababan ke KPK pada 2 April 2024.

Sekadar informasi, politisi bernama lengkap Kanjeng Pangeran Raden Aryo Dr. Drs. Nikson Hasudungan Nababan, M.Si. Darmonagoro itu, lahir pada 5 Oktober 1972.

Baca Juga: Terungkap Harta Kekayaan 5 Tokoh yang Diharapkan Maju di Pilkada 2024 untuk Wali Kota Serang

Ia menjabat sebagai Bupati Tapanuli Utara selama dua periode. Pada periode pertama (2014 hingga 2019), ia berpasangan dengan Nikson Dr. Mauliate Simorangkir, M.Si.,sebagai wakilnya.

Kemudian pada periode kedua (2019 hingga 2024), ia berpasangan dengan wakilnya, Sarlandy Hutabarat, SH, MM.

Kekayaan Nikson Nababan

Dua periode menjadi orang nomor satu di Tapanuli Utara tentu membuat banyak orang penasaran dengan jumlah harta kekayaannya.

Baca Juga: Aset Eks Bupati Dairi, Johnny Sitohang, Tembus Miliaran Rupiah, Ini Rincian Versi LHKPN

Telah disentil sebelumnya bahwa kekayaan bersih Nikson mencapai Rp10 miliar lebih, berikut rinciannya:

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah