Berikut Beberapa Kado Pernikahan Untuk Pengantin Baru

- 17 Februari 2023, 10:01 WIB
Ilustrasi terkait kado spesial di perayaan hari Valentine yang pasti disukai oleh wanita.
Ilustrasi terkait kado spesial di perayaan hari Valentine yang pasti disukai oleh wanita. /Pexels/Liza Summer/

OKE FLORES .COM-Berikut ini ide hadiah kado pernikahan yang cocok kado peruntuk pasangan pengantin baru penting diketahui. Terutama bagi mereka yang hendak datang ke undangan kawinan.
Seperti diketahui, menyatukan dua insan dalam satu ikatan pernikahan merupakan momen yang berharga dan sakral dalam kehidupan. Nah, saat mendatangi undangan pernikahan biasa juga membawa hadiah kado pernikahan untuk pasangan baru.
Berikut ini enam rekomendasi hadiah kado perhikahan yang cocok untuk pasangan pengantin baru:

1.Kasur menjadi hadiah kado pernikahan yang paling umum dan populer untuk pasangan pengantin baru.

2.Meja Rias
Meja rias adalah salah satu hadiah kado pernikahan yang populer juga bagi pasangan pengantin baru.
Khususnya bagi mempelai perempuan, meja rias bermanfaat untuk melakukan perawatan wajah dan mempercantik diri. Hadiah meja rias akan sangat bermanfaat untuk mengubah suasana kamar pasangan pengantin baru.

3. Buku Kehidupan Suami Istri

Pasangan pengantin baru tentu saja membutuhkan panduan agar dapat menjalani kehidupan pasca pernikahan sebagai pasangan suami istri dengan baik.
Hadiah kado pernikahan buku kehidupan suami istri akan sangat membantu pasangan pengantin baru. Buku kehidupan ini bisa beragam dari panduan berkeluarga, ilmu parenting, pendidikan seksual, dan lain sebagainya.

4. Pakaian Couple


Hadiah kado pernikahan berupa pakaian couple bagi pengantin baru saat ini begitu populer. Pasangan pengantin baru akan sangat cocok dan serasi menggunakan pakaian couple.
Pakaian couple bisa beragam dari piyama, pakaian formal, kaos, dan lain sebagainya. Pilihlah pakaian couple yang cocok dengan tipe pasangan pengantin baru agar hadiah kado pernikahan yang diberikan dapat bermakna.

5. Voucher Honeymoon

Pasca melangsungkan acara pernikahan yang melelahkan, pasangan pengantin baru akan merayakannya dengan honeymoon.
Kegiatan honeymoon biasa dilakukan setelah acara pernikahan dan menjadi pasangan pengantin baru. Memberikan hadiah kado pernikahan berupa voucher honeymoon tentu akan sangat berkesan dan menjadi pengalaman yang tidak pernah terlupakan bagi pasangan pengantin baru.***

Editor: Inggriani Cendrajaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x