Gunakan HP untuk Cek Penerima PKH, BPNT dan PBI JK di Link cekbansos.kemensos.go.id, Begini Caranya

- 7 Februari 2023, 11:28 WIB
Begini Cara Akses Langsung Link cekbansos.kemensos.go.id untuk Cek Bansos PKH dan BPNT 2023 Pakai HP. /Tangkapan layar/Kemensos RI /
Begini Cara Akses Langsung Link cekbansos.kemensos.go.id untuk Cek Bansos PKH dan BPNT 2023 Pakai HP. /Tangkapan layar/Kemensos RI / /

- Klik 'Cari Data'.

Setelah melakukan tahapan tersebut, sistem akan memunculkan hasil pencarian data.

Jika masyarakat terdaftar di DTKS, akan muncul informasi dalam format Nama Penerima, Umur dan nama-nama bansos seperti PKH dan BPNT.

Baca Juga: Jadwal TV SCTV Hari Ini Selasa 7 Februari 2023: Saksikan FTV S Pagi Tayang Pukul 09.30 WIB

Kemudian pastikan pada kolom PKH atau BPNT tersebut termuat keterangan 'Status (YA)' yang artinya masyarakat resmi terdaftar di DTKS sebagai penerima bansos 2023.

Selanjutnya, tunggu informasi pencairan yang disampaikan lewat surat undangan dari Kemensos.

Lalu masyarakat bisa mencairkan bantuan PKH sebesar Rp900.000 per tahun hingga Rp3 juta per tahun bagi kategori tertentu lewat Bank Himbara (BRI,BNI, BTN atau Mandiri).

Sementara bagi penerima BPNT, masyarakat dapat mengambil bansos sebesar Rp200.000 per bulan melalui Kantor Pos terdekat.

Itulah informasi terkait akses link cekbansos.kemensos.go.id untuk Cek Bansos PKH dan BPNT 2023 lewat Lewat HP secara online.***

Halaman:

Editor: Paulus Adekantari


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah