Umat Katolik Diminta Sukseskan KTT ASEAN 2023

- 8 Mei 2023, 09:23 WIB
Uskup Ruteng Mgr Siprianus Hormat.
Uskup Ruteng Mgr Siprianus Hormat. /Indobalinews/Dok Itho Umar

NTT, OKE FLORES.com - Seluruh umat Katolik di Kabupaten Manggarai, Manggarai Timur dan Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT), diajak untuk menyukseskan KTT ke-42 ASEAN Summit 9-11 Mei 2023 mendatang di Labuan Bajo.

Hal tersebut disampaikan Uskup Ruteng, Mgr Siprianus Hormat Pr, melansir ANTARA, Senin 8 Mei 2023.

"Menciptakan suasana sejuk, nyaman dan penuh suka cita bagi 11 kepala negara dan delegasinya", kata Uskup.

Baca Juga: HORE! PNS, PPPK, TNI, POLRI Akan Menerima Gaji 2 Kali Lipat Juni Mendatang

Umat juga diminta untuk menunjukan keluhuran budaya "Tiba Meka" (terima tamu) orang Manggarai dalam hajatan internasional ini.

Momentum KTT ASEAN 2023, kata Sipri, dapat memberikan manfaat dalam mengembangkan ekonomi berkelanjutan.

Baca Juga: Bandara Komodo Labuan Bajo Siap Melayani Delegasi KTT ASEAN 2023

Halaman:

Editor: Paulus Adekantari


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x