Simak!! Manfaat Kulit Bawang Putih Bagi Kesehatan

- 23 Mei 2023, 15:05 WIB

GAYA HIDUP, OKE FLORES.com - Pada artikel ini Anda dapat membaca dan memahami manfaat bawang putih untuk kulit.

Setelah membaca artikel ini, setidaknya Anda sudah mendapatkan beberapa informasi tentang manfaat bawang putih untuk kulit.

Baca Juga: Berikut Manfaat Jus Wortel dan Tomat untuk Membuat Wajah Glowing


Yang terpenting, setelah mengetahui berbagai manfaatnya, Anda bisa mengonsumsinya sesuai kebutuhan. Banyak manfaatnya juga bisa membantu merawat kulit wajah agar cantik alami antara lain: 

Baca Juga: Wajib Tahu!! 3 Cara Sehat Diet, Berat Badan Seimbang Dengan Pola Teratur

1. Meringankan kram otot

Manfaat pertama dari kulit bawang putih yakni meringankan kram otot. Adapun caranya adalah dengan merebus kulit bawang putih selama 10-20 menit, setelah itu saring air rebusan dan diminum sebelum tidur.

 

2. Meningkarkan kesehatan jantung dan otak


Manfaat kulit bawang putih yang ke-2 adalah meningkatkan kesehatan jantung dan otak hal ini ditenggarai karena adanya Quercetin yang merupakan salah satu jenis antioksidan. Mengkonsumsi kulit bawang membantu menurunkan kolesterol, tekanan darah dan melawan peradangan.

 

Halaman:

Editor: Sastriana Jedaun

Sumber: UN News


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x