Punya Surat Berharga Rp1,7 Triliun, Ternyata Segini Harta Kekayaan Erick Thohir

- 14 Mei 2024, 11:11 WIB
Punya Surat Berharga Rp1,7 Triliun, Ternyata Segini Harta Kekayaan Erick Thohir
Punya Surat Berharga Rp1,7 Triliun, Ternyata Segini Harta Kekayaan Erick Thohir /

OKE FLORES.COM - Erick Thohir, seorang tokoh yang tak asing lagi di kancah bisnis dan politik Indonesia, telah lama menjadi sorotan publik.

Kekayaan dan perjalanan karirnya merupakan cerminan dari kerja keras, dedikasi, serta keputusan strategis yang diambilnya selama bertahun-tahun.

Dalam hal ini, membahas rincian harta kekayaan Erick Thohir tidak hanya sekedar mengungkap aset dan investasinya, tetapi juga menggambarkan peran serta dan dampaknya dalam dunia usaha dan pelayanan publik.

Baca Juga: Ada Aset di Jakarta, Ternyata Segini Harta Kekayaan Mantan Bupati Ende Djafar H. Achmad

Melansir dari Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN), Erick Thohir memiliki kekayaan mencapai total sebesar Rp2,3 triliun. Dari jumlah tersebut, sebagian besar berbentuk pada surat berharga yakni senilai Rp1.722.549.424.100.

Rincian harta kekayaan Erick Thohir

Dilansir dari berbagai sumber Berikut adalah rincian harta kekayaan Erick Thohir:

A. TANAH DAN BANGUNAN Rp. 419.672.160.071

1. Tanah Seluas 2750 m2 di KAB / KOTA KOTA DEPOK, HIBAH DENGAN AKTA Rp. 7.150.000.000

2. Tanah Seluas 2750 m2 di KAB / KOTA KOTA DEPOK, HIBAH DENGAN AKTA Rp. 7.150.000.000

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah