3 Nama Kepala Daerah Terkaya di Provinsi Maluku, Siapa Paling Kaya?

- 21 Juni 2024, 09:08 WIB
Foto Ilustrasi Kepala Daerah/ 3 Nama Kepala Daerah Terkaya di Provinsi Maluku Berdasarkan LHKPN, Siapa Saja Mereka?
Foto Ilustrasi Kepala Daerah/ 3 Nama Kepala Daerah Terkaya di Provinsi Maluku Berdasarkan LHKPN, Siapa Saja Mereka? /

OKE FLORES.COM - Maluku salah satu provinsi di Indonesia yang kaya akan sumber daya alam, memiliki beberapa kepala daerah dengan kekayaan yang cukup signifikan.

Tiga kepala daerah di Maluku menempati peringkat teratas. Berikut dibawah ini profil tiga nama daftar kepala daerah terkaya di Maluku, siapakah diurutan pertama?

1. Safitri Malik Soulisa - Bupati Kabupaten Buru Selatan

Baca Juga: Muhammad Nur Fajri: Salah Satu Kepala Daerah Termiskin di Selawesi Selatan

Bupati Kabupaten Buru Selatan Safitri Malik Soulisa berada di posisi pertama sebagai kepala daerah terkaya di Provinsi Maluku.

Ini adalah satu-satunya kepala daerah perempuan di Provinsi Maluku yang memiliki harta sebesar Rp17.975.277.567, yang mencakup

- Tanah dan bangunan dengan nilai total mencapai Rp11.012.200.000

- Alat transportasi dan mesin Rp854.000.000

- Harta bergerak lainnya senilai Rp1.940.000.000

- Kas dan setara kas senilai Rp4.169.077.567.

2. Johan Gonga (Bupati Kepulauan Aru)

Bupati Kepulauan Aru Johan Gonga berada di urutan kedua dengan harta kekayaan sebesar Rp10.569.200.000, yang mencakup:

- Tanah dan bangunan senilai Rp6.200.000.000.

- Alat transportasi dan mesin Rp200.000.000.

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah