Ternyata Begini Alasannya Jadwal Tes CPNS dan PPPK 2024 Sering Ditunda

- 14 Juni 2024, 10:52 WIB
Formasi pendaftaran CPNS 2024 lulusan SMA, ratusan peserta tes CPNS memakai baju putih hitam tampak sedang melakukan tes di depan komputer
Formasi pendaftaran CPNS 2024 lulusan SMA, ratusan peserta tes CPNS memakai baju putih hitam tampak sedang melakukan tes di depan komputer /Lampung Insider/

- Memperhatikan pola pembinaan karir PNS daerah, kondisi keuangan daerah, dan arahan Menpan RB.

- Mengajukan usulan formasi ke BKN dengan tembusan kepada gubernur, bupati, atau walikota.

Tahap 2: Verifikasi dan Validasi oleh BKN

- BKN melakukan verifikasi dan validasi terhadap usulan formasi yang diajukan oleh instansi.

- Memeriksa kelengkapan dan keabsahan data usulan formasi.

- Mencocokkan usulan formasi dengan standar jabatan dan kebutuhan riil instansi.

- Menganalisis kesesuaian kualifikasi pendidikan dan keahlian yang dipersyaratkan dengan kebutuhan jabatan.

- Memastikan tidak ada duplikasi formasi dan alokasi yang tidak proporsional.

- Mempertimbangkan arahan dan kebijakan Menpan RB terkait pemenuhan kebutuhan ASN.

- Hasil verifikasi dan validasi dituangkan dalam bentuk Pertimbangan Teknis.

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah