3 Hari Lagi PIP Kemdikbud 2023 Ditutup? Siswa Buka Rekening SIMPEL di BNI, BRI, atau BSI dengan Cara Ini Fahri

- 12 Februari 2023, 16:38 WIB
Tak Perlu Input NIK dan NISN ke PIP Kemdikbud, Siswa Sekolah SD, SMP, dan SMA Bisa Dapat BLT Siswa 2023 Ini
Tak Perlu Input NIK dan NISN ke PIP Kemdikbud, Siswa Sekolah SD, SMP, dan SMA Bisa Dapat BLT Siswa 2023 Ini /Unsplash ed us/


1. Daftar ke lembaga dinas pendidikan setempat dengan membawa KKS (Kartu Keluarga Sejahtera).

2. Jika tidak punya KKS, silakan minta Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM) ke RT/RW atau kantor Desa/Kelurahan setempat.

3. Datang ke sekolah, ajukan diri menjadi penerima PIP Kemdikbud dengan SKTM atau KKS.

4. Pihak sekolah akan mengubah status siswa di Dapodik menjadi calon penerima PIP Kemdikbud.

5. Tunggu validasi dari dinas pendidikan, apakah siswa yang diajukan layak menerima bantuan PIP Kemdikbud atau tidak.

6. Cek laman pip.kemdikbud.go.id untuk mengetahui apakah nama siswa sudah terdaftar sebagai penerima PIP Kemdikbud atau belum.

Siswa yang lolos jadi penerima PIP Kemdikbud akan mendapatkan dana bantuan PIP dengan besaran yang berbeda tergantung tingkat pendidikan.

Berikut rincian besaran PIP Kemdikbud yang akan diterima oleh siswa:

1. Siswa SD, MI, dan Paket A: Rp450 ribu per tahun.
2. Siswa SMP, MTs, dan Paket B: Rp750 ribu per tahun.
3. Siswa SMA, SMK, MA, MAK, dan Paket C: Rp1 juta per tahun.

Seperti demikian informasi benarkah 3 hari lagi PIP Kemdikbud 2023 cair serta tata cara siswa buka rekening SIMPEL di BNI, BRI, atau BSI untuk pencairan.***

Halaman:

Editor: Sastriana Jedaun


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x