Jangan Keliru, Berikut Cara Mudah Menempelkan E-Materai di Dokumen CPNS 2023

- 19 September 2023, 10:01 WIB
Ilustrasi materai elektronik (e-materai)/Jangan Keliru, Berikut Cara Mudah Menempelkan E-Materai di Dokumen CPNS 2023
Ilustrasi materai elektronik (e-materai)/Jangan Keliru, Berikut Cara Mudah Menempelkan E-Materai di Dokumen CPNS 2023 /e-materai.co.id

OKE FLORES.COM - Proses pemilihan dokumen CPNS 2023 sangat penting, termasuk cara menempelkan e-materai.

Proses menempelkan materai elektronik ke dokumen CPNS 2023 pasti berbeda dari menempelkan materai fisik.

Menempelkan e-materai pada dokumen CPNS 2023, yang harus diketahui oleh CASN, sangat mudah.

Baca Juga: BKN Sebut Bahwa Seleksi CPNS 2023 Dilakukan Secara Digital, Termasuk Materai yang Digunakan

Untuk melakukan hal ini, Anda harus mempersiapkan beberapa hal, seperti melakukan pembelian materainya secara online.

Untuk memastikan proses pembubuhan berjalan lancar, pastikan pelamar memiliki jaringan internet yang kuat.

BKN diketahui telah bekerja sama dengan Peruri untuk membuat proses permohonan lebih mudah, mulai dari membeli hingga memasang matrainya pada masing-masing file.

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: Tasikmalaya.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x