Pendaftaran PPG Prajabatan Gelombang 3 Dibuka, Cek Informasinya di Sini

- 25 Oktober 2023, 12:05 WIB
Pendaftaran PPG Prajabatan Gelombang 3 Dibuka, Cek Informasinya di Sini
Pendaftaran PPG Prajabatan Gelombang 3 Dibuka, Cek Informasinya di Sini /Tangkapan Layar/ ppg.kemdikbud.go.id

OKE FLORES.COM - Kemendikbudristek kembali membuka pendaftaran Program Profesi Guru (PPG) Prajabatan Gelombang 3 2023. Pendaftaran PPG Prajabatan dibuka 25 Oktober hingga 12 November 2023.

PPG Prajabatan adalah program pendidikan setelah sarjana atau sarjana terapan untuk mendapatkan sertifikat pendidik.

Bagi Anda yang beriminat menjadi mahasiswa program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Prajabatan 2023 gelombang 3, sebaiknya mempersiapkan diri dan menyimak syarat-syaratnya.

Baca Juga: Berikut Cara Mendaftar Simulasi CAT CPNS dan PPPK 2023 di BKN

Persyaratan Calon Mahasiswa PPG Prajabatan Tahun 2023

1. Warga Negara Indonesia (WNI)

2. tidak terdaftar sebagai Guru/Kepala Sekolah pada Data Pokok Pendidikan (Dapodik) dan
Simpatika

3. berusia paling tinggi 32 (tiga puluh dua) tahun pada 31 Desember tahun pendaftaran

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x