Oh! Ternyata Ini 5 Jurusan Kuliah yang Cepat Dapat Kerja, Apa Saja ya?

- 17 April 2024, 14:49 WIB
ilustrasi jurusan kuliah
ilustrasi jurusan kuliah /Freepik.com/pressfoto/

OKE FLORES.COM - Pemilihan jurusan di bangku kuliah tentu sangat berpengaruh pada cepat dan lambatnya kamu mendapatkan pekerjaan.

Bagi lulusan SMA/SMK, kalian harus memilih jurusan kuliah yang tepat, agar nantinya dengan mudah mendapatkan pekerjaan usai lulus.

Selain itu, kalian juga harus memilih jurusan kuliah yang nilai akreditasinya bagus dan murah.

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 66 Dibuka Tanggal Berapa? Yuk Cek Bocoran Jadwal dan Cara Pendaftarannya

Namun perlu diketahui, selain faktor pemilihan jurusan, keterampilan individu juga sangat berpengaruh pada masa depan kalian di dunia kerja.

Lantas, apa saja lima jurusan yang lulusannya mudah mendapatkan pekerjaan? Berikut ulasan selengkapnya:

1. Akuntansi

Pencatatan dan pelaporan keuangan menjadi landasan bagi keberlangsungan sebuah perusahaan.

Itulah mengapa, lulusan Akuntansi dicari dalam berbagai industri karena keahlian mereka dalam mengelola dan menganalisis data keuangan.

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x