Soundcloud dan Tubidy Bisa Download Video YouTube dan MP3, Berikut Caranya!

- 15 Maret 2023, 10:02 WIB
Ilustrasi - Download lagu MP3 bukan di MP3 Juice, Gudang Lagu, atau via convert MP4 YouTube to MP3 Gratis.
Ilustrasi - Download lagu MP3 bukan di MP3 Juice, Gudang Lagu, atau via convert MP4 YouTube to MP3 Gratis. /PIXABAY/sweetlouise

Okeflores.com - Artikel ini akan mengulas cara download video YouTube dan MP3 Soundcloud melalui Tubidy secara simpel.

Bukan itu saja, pemaparan juga mencakup fitur-fitur di Tubidy yang dapat dimanfaatkan sebaik mungkin untuk keperluan mendownload video serta MP3.

Proses download dapat dilakukan memakai perangkat smartphone ataupun laptop. Uraian lengkap terkait dua pembahasan tersebut dapat disimak di bawah ini.

Baca Juga: 15 Ucapan Hari Valentine 2023, Kirimkan Kata-Kata Romantis untuk Kekasih dan Orang Tersayang

Cara Download Video YouTube dan MP3 Soundcloud Secara Mudah

Penggunaan situs Tubidy sebagai alternatif untuk mendownload video YouTube atau MP3 Soundcloud kesukaan sangat mudah dilakukan. Perangkat yang digunakan juga fleksibel, bisa memakai smartphone ataupun laptop. Langkah-langkahnya yakni sebagai berikut.

Baca Juga: Beginilah Cara Download Video YouTube dan MP3 Soundcloud Melalui Tubidy, Sangat Praktis!, Cek disisi!

  1. Pertama, bukalah browser yang terpasang di smartphone ataupun laptop.
  2. Berikutnya, input “Tubidy” pada kolom pencarian di halaman awal browser.
  3. Lalu, akan muncul hasil pencarian browser. Klik situs Tubidy teratas.
  4. Kemudian, carilah video YouTube atau MP3 Soundcloud yang hendak didownload.
  5. Agar hasil pencarian Tubidy dapat maksimal, bisa buka aplikasi YouTube atau
  6. Soundcloud terlebih dahulu untuk memastikan judul video atau MP3
  7. Sesudah dipastikan judulnya, ketikkan judul tersebut di search box Tubidy yang tersedia
  8. Setelah itu, klik “OK” atau “Enter” untuk menemukan video maupun MP3 yang dimaksud
  9. Maka, akan nampak hasil pencarian yang dilakukan Tubidy. Di sana terpampang beragam video dan MP3, pilihlah yang paling tepat dengan keinginan
  10. Selanjutnya, tekan “Download” dan akan tertampilkan banyak opsi format hasil download, mulai dari MP3, MP4, MP4 video, serta 3GP
  11. Pilihlah format MP4, MP4 video, atau 3GP jika hendak mendownload video. Jika ingin mendownload MP3, maka pilih format bertuliskan “MP3”
  12. Berikutnya, akan muncul konfirmasi ulang terkait proses pendownloadan. Konfirmasi dengan mengeklik “Download” diikuti format yang dikehendaki
  13. Kemudian, akan pilih lokasi penyimpanan atau folder untuk menyimpan video. Lalu, klik “Save”
  14. Download pun selesai dan berhasil dilakukan.

Fitur Unggulan yang dimiliki Tubidy

Baca Juga: TOK! Putri Candrawathi Divonis 20 Tahun Penjara, Perbuatan Terdakwa Mencoreng Nama Baik Bhayangkari

Rekomendasi penggunaan Tubidy untuk mendownload video atau MP3 tentu bukan tanpa alasan sama sekali. Tubidy memiliki beberapa fitur unggulan yang menjadikannya sangat layak dipilih sebagai alternatif mendownload video serta MP3 favorit. Fitur tersebut di antaranya:

1. Top Videos

Halaman:

Editor: Sastriana Jedaun

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah