Ada 'Legatus' NTT yang Bakal Masuk Kabinet Indonesia Emas Prabowo-Gibran, Intip Profil Melki Lena!

- 20 Februari 2024, 12:53 WIB
Wakil Ketua Komisi IX DPR RI, Melki Laka Lena.
Wakil Ketua Komisi IX DPR RI, Melki Laka Lena. /

OKE FLORES.COM - Kali ini, OKE FLORES akan membahas salah legatus (utusan) masyarakat NTT yang diisukan masuk daftar Kabinet Indonesia Emas Prabowo-Gibran.

Sang Legatus, tak lain adalah sosok Melki Laka Lena, seorang politikus berpengalaman di berbagai karier politik yang gemilang.

Menurut informasi yang beredar. dijelaskan bahwa Melki Laka Lena bakal menjabat sebagai Menteri Ketenagakerjaan.

Baca Juga: Melki Lena, Ex Seminari Kisol, NTT, yang Diisukan Jadi Menteri pada Kabinet Indonesia Emas Prabowo-Gibran

Putra kebanggan masyarakat NTT ini, lahir pada 10 Desember 1976.

Dari segi pendidikan, Melki memamg sosok yang tepat. Ia memulai pendidikannya di Sekolah Dasar Katolik Don Bosko 3 Kupang.

Pendidikan dan pengalaman hidupnya telah membentuknya menjadi pemimpin yang berkomitmen dan berintegritas.

Peran Menteri Ketenagakerjaan dalam Kabinet Indonesia Emas akan menjadi kunci dalam upaya mencapai visi Indonesia sebagai negara yang sejahtera dan berkeadilan.

Baca Juga: KLIK LINK!! NONTON Marry My Husband Episode 16 Sub Indo

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x