Profil Devi Suhartoni, Kepala Daerah Terkaya di Sumsel, Ternyata Eks Karyawan PT Newmont Nusa Tenggara

- 7 Juni 2024, 09:48 WIB
ilustrasi kekayaan Devi Suhartoni yang menjabat sebagai Bupati Musi Rawas Utara.
ilustrasi kekayaan Devi Suhartoni yang menjabat sebagai Bupati Musi Rawas Utara. /

Baca Juga: Ikuti Panduan Berikut! Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan 2024 Kini Bisa Lewat Aplikasi, Simak Detailnya...

Kekayaan bersih Devi tercatat mencapai Rp.50.902.000.000. Jumlah tersebut telah dikurangi dengam hutang yang dimilikinya. Berikut rinciannya:

a. Tanah dan bangunan senilai Rp53.745.000.000 yang tersebar di 9 titik lokasi

b. Alat transportasi dan mesin seharga Rp1.070.000.000 yang terdiri 4 unit mobil yang meliputi:

- Mobil, Wrangler Rubicon Tahun 2012, Hasil Sendiri seharga Rp500.000.000

- Mobil, Nissan Navara Tahun 2013, Hasil Sendiri seharga Rp100.000.000

- Mobil, Honda Hrv Tahun 2015, Hasil Sendiri seharga Rp120.000.000

- Mobil, Toyota Fortuner Tahun 2017, Hasil Sendiri seharga Rp350.000.000

c. Harta bergerak lainnya senilai Rp3.157.000.000

d. Kas dan setara kas sebesar Rp30.000.000.

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah