Simak!! Berikut Manfaat Minuman yang Bisa Tingkatkan Kesehatan Hati

2 Juni 2023, 11:27 WIB
IlSimak!! Berikut Manfaat Minuman yang Bisa Tingkatkan Kesehatan Hati /

GAYA HIUDP, OKE FLORES.COM - Ini memiliki lebih dari 500 fungsi termasuk memecah protein, menyimpan mineral, memproduksi empedu dan menyaring darah.

Kesehatan jantung memang perlu dijaga. Salah satunya menikmati minuman berikut ini: 

 1. Kopi

Beberapa penelitian menjelaskan, minum kopi dalam dosis yang tepat (tidak berlebihan) bisa membantu meningkatkan kesehatan hati.

Rupali menjelaskan, penelitian eksperimental telah menunjukkan bahwa konsumsi kopi dalam jumlah sedang bisa menjaga hati dari risiko terpapar penyakit.

Selain itu, mengonsumsi kopi juga dapat mengurangi deposisi lemak di hati sambil meningkatkan kapasitas antioksidan.

Baca Juga: Berikut Manfaat Putri Malu untuk Kesehatan, Atasi Demam dan Batuk

 2. Teh hijau

Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam Journal of Nutritional Biochemistry menyatakan bahwa mengonsumsi teh hijau dengan olahraga bisa membantu meningkatkan kesehatan hati.

Baca Juga: Cek Fakta!! Maskeran Sebelum Tidur Baik Untuk Manfaat Kesehatan dan Kecantikan Kulit

3. Teh kunyit

Rupali Datta menyatakan bahwa kunyit merupakan rempah yang kaya akan antioksidan dan dapat mendukung proses detoks dengan meningkatkan produksi enzim.

Kunyit juga berkhasiat untuk meningkatkan sirkulasi darah tubuh dan meningkatkan kesehatan hati.

4. Jus bit

Buah bit atau dalam bahasa Inggris disebut beetroots merupakan salah satu sayuran yang dikenal dengan warna merah keunguan.

Buah bit mengandung asam folat, pektin, betalain, dan betaine.

Selain itu buah bit juga kaya serat, mangan, potasium, vitamin A dan C.

Rupali juga mengatakan bahwa nutrisi buah bit tersebut dapat membantu meningkatkan aliran empedu yang membantu membuang limbah beracun dari tubuh.***

Editor: Sastriana Jedaun

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler