Kemenkes: Hadapi Suhu Panas Perbanyak Minum Air hingga Pakai Sunscreen

- 23 Mei 2023, 08:48 WIB
Kemenkes: Hadapi Suhu Panas  Perbanyak Minum Air hingga Pakai Sunscreen
Kemenkes: Hadapi Suhu Panas Perbanyak Minum Air hingga Pakai Sunscreen /

GAYA HIDUP, OKE FLORES.com - Wilayah Indonesia akhir-akhir ini mengalami suhu panas.

Selain Indonesia, Asia Tenggara dan kawasan Asia lainnya juga terkena penyakit ini.

Oleh karena itu, Kementerian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes) pun mengimbau masyarakat untuk tetap waspada, terutama dalam beraktivitas di luar rumah.

Selain itu, Kementerian Kesehatan mengimbau masyarakat untuk menjaga kesehatan tubuh. 

“Memang cuaca panas beberapa hari ini dan kedepan sedang tidak biasa.

Untuk itu mari kita ikuti tips agar terhindar dari dampak cuaca panas ketika sedang atau sering berada di luar ruangan,” ujar juru bicara Kementerian Kesehatan dr. Mohammad Syahril, 25 April 2023 lalu.

Lantas, apa saja tips untuk menghindari dampak suhu panas tersebut? Berikut penjelasannya sebagaimananya.

1.Perbanyak minum air untuk mencegah dehidrasi. Disarankan tidak menunggu haus terlebih dahulu.

2. Hindari minuman berkafein, minuman berenergi, alkohol, dan minuman manis.

Halaman:

Editor: Sastriana Jedaun

Sumber: Pikiranrakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x