10 Manfaat Eksfoliasi Wajah untuk Kecantikan dan Cara Memakainya

- 31 Mei 2023, 08:56 WIB
10 Manfaat Eksfoliasi Wajah untuk Kecantikan dan Cara Memakainya
10 Manfaat Eksfoliasi Wajah untuk Kecantikan dan Cara Memakainya /

GAYA HIDUP, OKE FLORES.com - Kulit wajah cerah, sehat, lembut dan mulus yang tidak bisa Anda dapatkan dalam semalam.

Makanya penting untuk merawat wajah sejak dini dengan membersihkannya secara menyeluruh setelah beraktivitas.

Kemudian gunakan produk perawatan kulit yang sesuai dengan jenis kulit Anda. 

Bagi kamu yang aktif di dunia skin care, pasti sudah tidak asing dengan istilah eksfoliasi wajah. Eksfoliasi wajah merupakan perawatan kulit yang dilakukan untuk mengangkat sel-sel kulit mati dan kotoran yang menempel di permukaan kulit.

Baca Juga: Yuk!! Pecinta Lipstik Matte Berikut 6 Tips Agar Bibir Tidak Kering Bagi Wanita


Sebab, sel kulit mati yang dibiarkan terus menerus akan menumpuk dan menyebabkan kulit menjadi kusam serta berjerawatdengan melakukan eksfoliasi wajah secara rutin, kulitmu akan terlihat lebih cerah, terhindar dari jerawat, dan meminimalkan munculnya kerutan halus di wajah.

Ada berbagai manfaat eksfoliasi wajah untuk kecantikan dan kesehatan kulit wajah. Manfaat eksfoliasi wajah: 

- Mencegah Timbulnya Jerawat

Munculnya jerawat bisa disebabkan karena berbagai faktor. Salah satunya ialah sel kulit mati yang menumpuk. Wajah yang jarang dibersihkan membuat pori-pori tersumbat oleh sel kulit mati, kotoran, dan debu. Akibatnya, wajah akan lebih mudah berjerawat. Maka dari itu, eksfoliasi sangat penting untuk membantu proses penyembuhan jerawat.

Manfaat eksfoliasi wajah adalah untuk mengurangi produksi minyak, sehingga pori-pori bersih dan tidak tersumbat lagi.

Halaman:

Editor: Sastriana Jedaun

Sumber: sonora.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x