Beberapa Kesalahan yang Sering Terjadi saat Memakai Skincare

- 24 Juli 2023, 10:47 WIB
ilustrasi kesalahan menggunakan  skincare
ilustrasi kesalahan menggunakan skincare /dok. Salemdermatology/

OKEFLORES.com - Bisa dikatakan bahwa perawatan kulit sudah menjadi kebutuhan utama bagi setiap orang. Hal ini dikarenakan perawatan kulit dapat membuat impian kulit yang sehat dan bersih menjadi kenyataan.

Ada berbagai rangkaian produk skincare yang sering diaplikasikan ke wajah banyak orang, mulai dari facial wash, toner, serum, moisturizer, dan masih banyak yang lainnya. Sebenarnya, kulit hanya memerlukan 3 rangkaian basic skincare, yaitu facial wash, moizturizer, dan sunscreen. 

Dalam mengimplementasikan skincare ternyata masih banyak orang yang melakukan kesalahan. Jika salah dalam menggunakan skincare, maka produk tidak akan berfungsi dengan optimal dan berakhir tidak berguna.

Baca Juga: Tips Mengecilkan Pori-pori dengan Menggunakan Makeup

Melansir fimela.com, Senin 24 Juli 2023, kesalahan apa saja itu? Simak selengkapnya berikut ini:

1. Memakai Produk yang Tidak Sesuai dengan Tipe Kulit

Banyaknya kemunculan produk skincare terkadang membuat kita tergoda untuk membeli segala produk, apalagi dengan banyaknya product review yang dilakukan banyak influencer. Namun dalam memakai skincare, kamu harus pintar mencari produk yang sesuai dengan kebutuhan kulitmu. Sanga penting untuk memilih skincare yang sesuai dengan tipe kulit, karena jika tidak, maka akan berefek pada kulit seperti iritasi atau gatal-gatal.

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: Fimela.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah