Beberapa Tips Mencegah Penuaan Dini yang Perlu Diketahui, Salah Satunya Mengatur Pola Tidur

- 29 Juli 2023, 09:38 WIB
Ilustrasi:  penuaan dini akibat jarang bergerak, pola tidur bermasalah
Ilustrasi: penuaan dini akibat jarang bergerak, pola tidur bermasalah /Freepik.com/@freepik

OKE FLORES.com - Penuaan pada kulit memang alami terjadi sejalan dengan bertambahnya usia. Namun, ketika penuaan pada kulit terjadi lebih cepat tentu membuat sebagian orang merasa kurang yakin diri.

Beberapa tanda dari penuaan dini adalah munculnya garis-garis halus dan kulit yang kendur. Penuaan dini dapat disebabkan oleh beberapa faktor, seperti pola hidup yang tidak teratur atau faktor genetik.

Melansir fimela.com, Sabtu, 29 Juli 2023, berikut beberapa tips untuk mencegah penuaan dini pada kulit:

Baca Juga: Beberapa Manfaat Serum Caidiou yang Ampuh Melawan Tanda-tanda Penuaan Dini

1. Perbanyak Bergerak

Menggerakkan badan merupakan salah satu metode terunggul untuk mencegah penuaan dini. Apabila tubuhmu tidak aktif, maka risiko-risiko yang perlu dihadapi akan meningkat, di antaranya termasuk penyakit jantung, diabetes, dan kanker. Mulailah untuk membiasakan diri melakukan kegiatan yang menggerakkan tubuh, seperti lari ringan, melakukan olahraga aerobik, atau pergi ke tempat kerja dengan berjalan kaki.

2. Mengatur Pola Tidur

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: fimela.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah