3 Cara Ampuh Menjaga Kesehatan, Olahraga Hingga Kendalikan Stres

- 1 Agustus 2023, 10:03 WIB
Ilustrasi Olahraga
Ilustrasi Olahraga /

 

 

OKEFLORES.com - Saat kita sakit, kebanyakan dari kita mungkin menyadari bahwa selama ini kita tidak berusaha menjaga kesehatan tubuh, sehingga kita jatuh sakit.

Padahal, menjaga kesehatan tubuh itu penting agar kita bisa tampil maksimal. Apalagi di masa pandemi, menjaga kesehatan tubuh membutuhkan perhatian dan usaha yang jauh lebih banyak dari sebelumnya.

Cara menjaga kesehatan tubuh yang baik pada dasarnya adalah memberikan apa yang benar-benar dibutuhkan tubuh dan menghindari hal-hal yang dapat merusak fungsinya.

Baca Juga: Berikut Ini Kenali Tanda- Tanda Masalah Depresi, Jangan Sampai Disepelekan

Melansir dari fimela.com Selasa, 01 Agustus 2023, Menjaga kesehatan tubuh tidak selalu harus mahal. Penasaran apa yang bisa kita lakukan untuk menjaga kesehatan kita tetap terjaga? Pelajari cara menjaga kesehatan tubuh yang baik di sini!

1. Tetapkan waktu tidur

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: Fimela.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x