Hari Ini Mahkamah Konstitusi Membacakan Hasil Gugatan Sistem Pemilu 2024

- 15 Juni 2023, 09:56 WIB
Kantor Mahkamah Konstitusi (MK) - Hari Ini Mahkamah Konstitusi  Membacakan Hasil Gugatan Sistem Pemilu 2024
Kantor Mahkamah Konstitusi (MK) - Hari Ini Mahkamah Konstitusi Membacakan Hasil Gugatan Sistem Pemilu 2024 /Foto: Website MK

OKEFLORES. com - Hari ini Kamis, 15 Juni 2023, Mahkamah Konstitusi (MK) menggelar sidang putusan Gugatan  Undang - Undang Sistem Pemilu 2024.

Dengan putusan ini, Mahkamah Konstitusi memenuhi permohonan uji materi terhadap sistem proporsional terbuka dalam pemilu. 

Jadwal sidang putusan perkara itu disampaikan oleh Juru Bicara Mahkamah Konstitusi Fajar Laksono.

"Kamis tanggal 15 Juni 2023 pukul 09.30 WIB,” ujar Fajar Laksono.

Sementara itu, Komisi Pemilihan Umum (KPU) sebagai penyelenggara Pemilu 2024 akan hadir secara daring (online).

"KPU hadiri sidang MK secara daring," ucap Ketua KPU Hasyim Asy'ari.

Berbagai pihak memberikan tanggapan atas putusan yang akan diambil oleh MA terkait sistem Pemilu 2024, salah satunya Denny Indrayana.

Denny Indrayana mengeklaim telah mendapat bocoran informasi terkait putusan MK untuk gugatan UU Pemilu.

Dari informasi yang diperolehnya, Denny Indrayana menyebut MK akan memutuskan sistem pemilu kembali ke proporsional tertutup.

Halaman:

Editor: Sastriana Jedaun

Sumber: Disway.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah