Berapakah Batas Usia Pendaftaran CPNS 2024? Cek Persyaratannya Disini

- 22 Januari 2024, 08:36 WIB
Ilustrasi.Berapakah Batas Usia Pendaftaran CPNS 2024? Cek Persyaratannya Disini
Ilustrasi.Berapakah Batas Usia Pendaftaran CPNS 2024? Cek Persyaratannya Disini /menpan.go.id

4. Tidak berkedudukan ganda yakni menjadi CPNS, TNI, atau Polri pada waktu yang bersamaan

5. Memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan jabatan yang akan dilamar

6. Pelamar dalam keadaan sehat jasmani dan rohani dibuktikan dengan surat keterangan sehat

7. Batas usia pelamar minimal 18 tahun dan maksimal 35 tahun. Untuk jabatan tertentu diperbolehkan usia maksimal 40 tahun

8. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia atau negara lain yang ditentukan oleh instansi pemerintah

Pendaftaran untuk tes CPNS 2024 bisa dilakukan melalui website https://sscasn.bkn.go.id/

Berikut dokumen yang dibutuhkan dalam mendaftar CPNS 2024: 

1. Scan Pas Foto berlatar belakang merah

2. Scan Swafoto

3. Scan KTP

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah