Berikut Cara Menghindari Modus Penipuan Online Sniffing

- 26 Juli 2023, 14:10 WIB
Ilustrasi Penipuan Online/ Berikut Cara Menghindari Modus Penipuan Online Sniffing
Ilustrasi Penipuan Online/ Berikut Cara Menghindari Modus Penipuan Online Sniffing /Pinterest

OKEFLORES.com - Penipuan online adalah modus penipuan yang semakin berkembang yang tengah marak saat ini. 

Dalam hal ini, penipuan online kembali dengan berbagai bentuk dan jenis penipuannya. Salah satu contohnya adalah Sniffing.

Modus penipuan online Sniffing dapat ditemukan melalui pesan WhatsApp yang masuk yang meminta pengguna untuk membuka dan menginstal file yang dikirimkan.

Baca Juga: Berikut Bocoran Spesifikasi dan Tanggal Rilis iPhone 15, Cek Selengkapnya Disini

Karena itu, Divisi Humas Polri telah memberikan beberapa saran untuk menghindari dan mencegah modus penipuan Sniffing online. Beberapa saran ini harus terus dilakukan.

Melansir tasikmalaya.com, Rabu, 26 jULI 2023, berikut berbagai tips atau cara menghindari modus penipuan online Sniffing. 

1. Jangan asal klik dan mengunduh aplikasi yang dikirimkan oleh orang atau pihak yang tidak dikenal

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: Tasikmalaya.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah