Seram! Ini 3 Objek Wisata Angker di NTT, Masih Berani Berkunjung?

- 19 Januari 2024, 06:53 WIB
ilustrasi objek wisata angker di NTT
ilustrasi objek wisata angker di NTT /pixabay

Namun, perlu kamj ketahui bahwa ada beberapa spot wisata di NTT yang terkenal dengan keangkerannya.

Berikut hasil rangkuman OKE FLORES dari berbagai sumber, yaitu:


1. Pulau Seraya

Pulau Seraya, di utara Kota Labuan Bajo, selain menawarkan pesona alam yang indah, juga pernah dikenal dengan kisah mistis.

Legenda roh halus yang kerap merasuki warga, mengharuskan mereka melakukan ritual untuk menyadarkan diri.

Baca Juga: Pemeriksaan Terhadap Pejabat Tinggi ini Menambah Deretan Upaya KPK Dalam Memberantas Praktik Korupsi

Meskipun cerita ini merupakan bagian dari masa lalu pulau, kini Pulau Seraya menarik perhatian wisatawan dengan keindahan alamnya, menjadi tempat populer untuk aktivitas diving dan snorkeling.

2. Danau Kelimutu

Danau Kelimutu, di Desa Pemo, Kabupaten Ende, tetap menjadi destinasi favorit wisatawan.

Selain kecantikan warna danaunya yang unik, legenda mistisnya turut memikat hati pengunjung.

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah