Draft Deklarasi yang Akan Disepakati Dalam AMMTC ke-17 Labuan Bajo

- 21 Agustus 2023, 14:10 WIB
Divisi Humas Polri
Divisi Humas Polri /

LABUAN BAJO, OKE FLORES.com- Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin kegiatan ASEAN Ministerial Meeting On Transnational Crime (AMMTC) ke-17 yang berlangsung di Labuan Bajo hari ini, Senin 21 Agustus 2023.

"AMMTC ini menjadi forum strategis untuk berbagi pandangan dalam menentukan strategi, kebijakan, dan upaya nyata penanggulangan kejahatan transnasional di kawasan ASEAN," papar Kapolri Sigit.

Sebagai upaya memperkuat kerjasama memberantas kejahatan lintas negara tersebut, pihaknya menyebut 4 poin draft deklarasi AMMTC ke-17 di Labuan Bajo, diantaranya;

Baca Juga: Lewat Pemuda Katolik, Hilarius Teguh Berkomitmen Perkuat Ekonomi Orang Muda Matim

1. Deklarasi Labuan Bajo tentang percepatan proses penegakan hukum dalam menanggulangi kejahatan lintas negara.

2. Deklarasi ASEAN tentang penguatan kerja sama dalam melindungi saksi dan korban dari kejahatan lintas negara dan terorisme.

Baca Juga: Rayakan HUT RI ke 78, PKL Sakti Gelar Tasyakuran dan Tahlil Kebangsaan di Lapangan Desa Tulungrejo Pare

3. Deklarasi ASEAN tentang pengembangan kemampuan peringatan dini dan respons dini kawasan untuk mencegah dan menanggulangi radikalisasi dan kekerasan berbasis ekstrimisme.

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah