Pendaftaran KIP Kuliah Tahun 2023 Dibuka! Berikut Cara Pendaftaran KIP KULIAH 2023

- 25 Maret 2023, 12:20 WIB
Perlu di Catat! Cara Daftar dan Syarat Lengkap KIP Kuliah 2023
Perlu di Catat! Cara Daftar dan Syarat Lengkap KIP Kuliah 2023 /Dok. Puslapdik Kemendikbudristek

Okeflores.com - Pendaftaran Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah Merdeka 2023 telah dibuka.

Pendaftaran dibuka pada Selasa, 14 Februari 2023 lalu dan ditutup pada 31 Oktober 2023.

KIP Kuliah adalah Beasiswa Pemerintah bagi siswa berprestasi yang telah lulus Sekolah Menengah Atas (SMA), Madrasah Aliyah (MA) dan sederajat dan ingin melanjutkan pendidikan tinggi namun terkendala biaya.

Baca Juga: PIP MARET 2023 CAIR! Berikut Cara Cek dan Jumlah Bantuan yang Akan Diterima

“KIP KIP menawarkan kesempatan kepada seluruh mahasiswa Indonesia untuk meraih cita-citanya melalui pendidikan tinggi,” ujar Kemendikbud.

Kemendikbudristek menjelaskan, KIP Kuliah juga berlaku untuk siswa lulusan sekolah menengah yang masuk perguruan tinggi melalui jalur SNMPTN, SBMPTN, SNMPN, SBMPN, seleksi mandiri Perguruan Tinggi Negeri (PTN), dan Perguruan Tinggi Swasta (PTS).

Pemerintah melalui Kemendikbudristek mengumumkan, siswa lulusan sekolah menengah yang berprestasi, tetapi terkendala biaya untuk masuk perguruan tinggi.

Baca Juga: Lebih dari PIP Kemdikbud 2023, bisa Mendapatkan BLT Rp 2 juta dalam Program Bansos, Masukkan data KTP disini

Halaman:

Editor: Paulus Adekantari


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x