Bagaimana Cara Mengatasi Sakit Tipes? Cek disini 5 Makanan yang Bisa Atasi Penderita Tipes

- 21 Maret 2023, 10:34 WIB
5 Makanan yang Dipercaya untuk Mengatasi Penyakit Tipes
5 Makanan yang Dipercaya untuk Mengatasi Penyakit Tipes /Instagram.com/@fscatering

Contohnya makanan yang mengandung karbohidrat dengan tekstur lembut seperti bubur, kentang rebus, atau bubur sereal.

2. Makanan Tinggi Kalori

Orang penderita tipes akan mengalami penurunan berat badan.

Untuk menghindari hal tersebut, sangat perlu mengkonsumsi makanan dengan kandungan kalori tinggi seperti roti putih.

3. Makanan Rendah Serat

Makanan tinggi serat memang sangat baik bagi kesehatan.

Namun, bukanlah makanan untuk orang tipes, karena andungan serat akan sulit dicerna oleh sistem pencernaan pasien tipes yang pencernaannya sedang terganggu.

Beberapa makanan dengan rendah serat di antaranya adalah nasi putih, daging merah, dan makanan yang terbuat dari tepung terigu.

4. Makanan dengan Asam Lemak Omega-3

Asam lemak omega 3 adalah asam lemak tak jenuh yang dibutuhkan tubuh.

Halaman:

Editor: Sastriana Jedaun

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x