Konsumsi Makanan Olahan Berlebih Dianggap Memperlambat Penyerapan Nutrisi

- 23 Mei 2023, 14:47 WIB
Konsumsi Makanan Olahan Berlebih Dianggap Memperlambat Penyerapan Nutrisi
Konsumsi Makanan Olahan Berlebih Dianggap Memperlambat Penyerapan Nutrisi /Tangkapan layar /Instagram @mulyarasa_bebek

Michelle mengatakan, menghindari makanan olahan pada prinsipnya dapat membantu menjaga keseimbangan bakteri usus dan memperbaiki pencernaan yang dapat memberikan sejumlah manfaat.

Ia menambahkan, melihat pencernaan secara holistik memungkinkan seseorang memahami dengan lebih baik efek positif diet sehat pada seluruh tubuh dan dampaknya pada performa olahraga.

Menghindari makanan olahan dapat membantu menjaga keseimbangan bakteri usus dan memperbaiki pencernaan yang dapat memberikan sejumlah manfaat.

 

“Ini termasuk mengurangi peradangan, memberikan energi lebih, memperbaiki komposisi tubuh, meningkatkan kualitas tidur, memperkuat sistem kekebalan tubuh dan meningkatkan kekuatan mental,” katanya.***

Halaman:

Editor: Sastriana Jedaun

Sumber: Pikiranrakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah