Berikut Manfaat dan Kegunaan Bunga Wijaya Kusumah untuk Kesehatan Tubuh

- 30 Mei 2023, 09:43 WIB
Berikut Manfaat dan Kegunaan Bunga Wijaya Kusumah untuk Kesehatan Tubuh
Berikut Manfaat dan Kegunaan Bunga Wijaya Kusumah untuk Kesehatan Tubuh /

 

GAYA HIDUP, OKE FLORES.COM -Inilah manfaat bunga Wijaya Kusumah bagi kesehatan yang bisa Anda coba di rumah.

Bunga Wijaya Kusumah ini memiliki beberapa khasiat untuk kesehatan diantaranya menyembuhkan berbagai penyakit.

Penyakit apa saja yang bisa diobati Bunga Wijaya Kusumah? 

Berikut manfaat kesehatan bunga Wijaya Kusumah dari channel YouTube Natural Healthy.

1. Mengobati Radang Tenggorokan dan Batuk
Apabila anda mengalami radang tenggorokan atau batuk, bunga wijaya kusumah bisa menjadi obat alternatif selain obat kimia.

Baca Juga: Cek Fakta!! Cara Menjaga Kesehatan Lambung, Salah Satunya Memperhatikan Jam Makan

Cara membuatnya, ambil 7 kuntum bunga wijaya kusumah, lalu rebuslah dengan air secukupnya, dan saring lalu dinginkan.

Minum ramuan rebusan bunga wijaya kusuma sampai radang tenggorokan atau batuk menghilang.

Halaman:

Editor: Sastriana Jedaun

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x