6 Manfaat Kapulaga Bagi Kesehatan Salah Satunya Menjaga Kesehatan Jantung

- 12 Juni 2023, 12:11 WIB
6 Manfaat Kapulaga Bagi Kesehatan Salah Satunya Menjaga Kesehatan Jantung
6 Manfaat Kapulaga Bagi Kesehatan Salah Satunya Menjaga Kesehatan Jantung /PIXABAY/scym

Kapulaga mengandung senyawa-senyawa seperti vitamin C, vitamin A, dan senyawa-senyawa antioksidan lainnya yang dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Dengan meningkatkan daya tahan tubuh, maka akan lebih mampu melawan infeksi dan penyakit.

Selain itu, kapulaga juga memiliki sifat antimikroba, yang dapat membantu melawan bakteri dan mikroorganisme berbahaya.

5. Menjaga kesehatan mental

Kapulaga juga dikaitkan dengan manfaat untuk kesehatan mental. Aroma kapulaga yang khas diketahui dapat memberikan efek menenangkan dan relaksasi.

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa kapulaga dapat membantu mengurangi stres, meningkatkan suasana hati, dan mengurangi gejala depresi.

Selain itu, kapulaga juga diketahui dapat meningkatkan konsentrasi dan memori.

6. Mengatur gula darah

Bagi mereka yang mengidap diabetes atau memiliki masalah dengan kadar gula darah, kapulaga dapat menjadi tambahan yang baik dalam pola makan mereka.

Kapulaga dapat membantu mengatur kadar gula darah dengan cara meningkatkan sensitivitas insulin dan meningkatkan penggunaan glukosa oleh sel-sel tubuh.

Halaman:

Editor: Sastriana Jedaun

Sumber: Disway.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah