Berikut Urutan Pakai Skincare Pagi dan Malam yang Benar Agar Tepat Fungsi

- 22 Juli 2023, 11:39 WIB
Berikut Urutan Pakai Skincare Pagi dan Malam yang Benar Agar Tepat Fungsi
Berikut Urutan Pakai Skincare Pagi dan Malam yang Benar Agar Tepat Fungsi /pexels.com/Ekaterina Bolovtsova

OKEFLORES.com - Skincare adalah perawatan kulit yang mencakup berbagai prosedur yang mendukung integritas kulit, meningkatkan penampilan, dan mengubah kondisi kulit.

Untuk mendukung perawatan kulit yang optimal, produk skincare memiliki berbagai macam dan tujuan yang berbeda-beda.

Seringkali, produk perawatan kulit disarankan untuk mengandung nutrisi. Selain itu, penting untuk menghindari paparan sinar matahari yang berlebihan dan menggunakan produk kulit emolien yang tepat.

Baca Juga: Berikut 7 Cara Membersihkan Make Up Praktis dan Efisien

Melansir beritadiy.com, Sabtu, 22 Juli 2023, skincare juga memiliki banyak tujuan, termasuk mencerahkan, melembabkan, dan melembutkan kulit serta mencegah penuaan kulit yang disebabkan oleh paparan sinar matahari atau usia.

Saat ini, menggunakan kosmetik merupakan kebutuhan tersendiri bagi setiap orang. Bukan hanya perempuan, tetapi juga pria disarankan untuk merawat kulit mereka.

Banyaknya jenis skincare tersebut tidak sedikit membuat bingung manakah produk yang harus digunakan lebih dahulu? Lantas bagaimana urutan pemakaiannya? lebih dulu sunscreen atau day cream?

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: Beritadiy.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah