HORE! Pemerintah Umumkan Kenaikan Tunjangan Setifikasi Guru 2024, Segini Nominalnya...

- 21 Februari 2024, 14:05 WIB
HORE! Pemerintah Umumkan Kenaikan Tunjangan Setifikasi Guru 2024, Segini Nominalnya...
HORE! Pemerintah Umumkan Kenaikan Tunjangan Setifikasi Guru 2024, Segini Nominalnya... /Freepik/rawpixel.com

OKE FLORES.COM - Bagi para guru di Indonesia, tunjangan sertifikasi menjadi salah satu hal yang sangat dinantikan setiap tahunnya.

Tunjangan ini merupakan bentuk penghargaan dari pemerintah atas upaya dan dedikasi guru dalam meningkatkan kualitas pendidikan di tanah air.

Tahun 2024 membawa kabar gembira dengan naiknya besaran tunjangan sertifikasi guru.

Baca Juga: Jadwal Tayang Marry My Husband Episode 15 dan 16 END: Dimana dan Jam Berapa?

Pemerintah telah mengumumkan kenaikan besaran tunjangan sertifikasi guru untuk tahun 2024. Kenaikan ini bertujuan untuk memberikan apresiasi yang lebih besar kepada para guru atas kontribusi mereka dalam dunia pendidikan.

Dengan besaran yang lebih tinggi, diharapkan tunjangan sertifikasi dapat menjadi salah satu faktor yang mendorong motivasi dan kinerja para guru.

Untuk besaran nominal gaji Guru ASN, hal ini ditentukan berdasarkan PP No 5 Tahun 2024. Berikut daftarnya:

Golongan III atau guru dengan masa kerja 1 sampai 32 tahun:

– Golongan IIIa Rp 8.357.100 – Ro 13.725.200

– Golongan IIIb Rp 8.710.800 – Rp 14.306.400

– Golongan IIIc Rp 9.079.200 – Rp 14.911.500

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah