Cara Cek Nama Siswa Penerima PIP Kemdikbud 2023 di link Resmi pip.kemdikbud.go.id

- 20 Maret 2023, 12:58 WIB
Ilustrasi Bantuan Dana PIP 2023/Tangkapan Layar/puslapdik.kemdikbud.go.id
Ilustrasi Bantuan Dana PIP 2023/Tangkapan Layar/puslapdik.kemdikbud.go.id /

Okeflores.com - Berikut cara cek nama siswa penerima PIP Kemdikbud 2023 di link resmi pip.kemdikbud.go.id hanya modal NIK KTP dan NISN.

Cara nama terdaftar Dapodik dan cara aktivasi rekening agar bantuan hingga Rp 1 juta cair ke rekening juga akan tersaji di artikel ini.

Program Indonesia Pintar dari Kemdikbud atau PIP Kemdikbud 2023 adalah bantuan yang diperuntukkan untuk siswa yang tergolong kurang mampu, termasuk dari keluarga miskin atau rentan miskin yang sudah memiliki Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Bantuan PIP Kemdikbud 2023 hanya diperuntukkan untuk siswa SD, SMP, dan SMA yang memenuhi syarat sebagai penerima.

Nominal bantuan PIP juga berbeda-beda tergantung tingkat pendidikannya, mulai dari paling kecil Rp 450 ribu per tahun dan terbesar Rp 1 juta per tahun.

Nominal bantuan PIP Kemdikbud 2023 sesuai dengan tingkat pendidikannya

1. Siswa SD akan mendapatkan Rp 450 ribu per tahun

Baca Juga: Kemendikbud: SMKN 1 BORONG dan SMKN 2 ELAR, Jadi SMK Terbaik dari 1000 Sekolah Terbaik di Indonesia

2. Siswa SMP akan mendapatkan Rp 750 ribu per tahun

Halaman:

Editor: Paulus Adekantari


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x