Inilah Manfaat Rumput Belulang untuk Kesehatan, Salah Satunya Mengobati Tipes

- 30 Mei 2023, 09:50 WIB
Inilah Manfaat Rumput Belulang untuk Kesehatan, Salah Satunya Mengobati Tipes
Inilah Manfaat Rumput Belulang untuk Kesehatan, Salah Satunya Mengobati Tipes /

GAYA HIDUP, OKE FLORES.COM - Rumput Belulang memiliki banyak manfaat kesehatan.

Rumput ini dianggap sebagai gulma yang tumbuh bebas di kebun dan jalanan.

Rumput mudah ditemukan karena tumbuh dengan sendirinya.

Komponen yang terdapat pada tulang tumbuhan seperti protein, lemak, saponin, tanin, polifenol dan etanol.

Baca Juga: Berikut Manfaat dan Kegunaan Bunga Wijaya Kusumah untuk Kesehatan Tubuh

Inilah beberapa manfaat Rumput Belulang:

1. Mengobati Tipes

Masyarakat Jawa kerap memanfaatkan tanaman ini untuk penyakit tipes.

Karena kandungan protein, lemak, saponin, tanin dan polifenol pada tumbuhan ini dipercaya dapat menurunkan demam akibat penyakit tipes.

Halaman:

Editor: Sastriana Jedaun

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x