Berikut Cara Top Up DANA Lewat Livin Mandiri: Solusi Praktis Top Up DANA

- 7 Oktober 2023, 12:32 WIB
Ilustrasi - Cara cepat ambil dan klaim link DANA kaget hari ini, Rabu, 4 Oktober 2023, saldo DANA Rp100 ribu langsung cair.
Ilustrasi - Cara cepat ambil dan klaim link DANA kaget hari ini, Rabu, 4 Oktober 2023, saldo DANA Rp100 ribu langsung cair. /Tangkap layar Instagram.com/@dana.id

Jika Anda ingin tahu cara melakukan top up DANA melalui Livin Mandiri, ikuti panduan berikut ini seperti yang dilansir dari Pikiran-rakyat.com, Sabtu, 7 Oktober 2023:

1. Unduh dan Instal Aplikasi Livin Mandiri

Langkah pertama yang perlu Anda lakukan adalah mengunduh dan menginstal aplikasi Livin Mandiri. Aplikasi ini tersedia di Google Play Store untuk pengguna Android dan di App Store untuk pengguna iOS. Setelah menginstal aplikasi, buka dan daftar atau masuk dengan akun Anda.

Baca Juga: Wajib Waspada: Ciri-Ciri Pasangan Sedang Berbohong Menurut Psikologi

2. Aktifasi Livin Mandiri

Setelah berhasil masuk, Anda perlu melakukan aktivasi Livin Mandiri. Anda dapat mengikuti petunjuk yang diberikan dalam aplikasi atau mengunjungi cabang Bank Mandiri terdekat untuk aktivasi. Aktivasi ini akan memberikan Anda akses penuh ke semua fitur Livin Mandiri, termasuk top up DANA.

3. Pilih Menu "Top Up DANA"

Setelah Anda masuk ke akun Livin Mandiri, cari menu "Top Up DANA." Biasanya, menu ini dapat ditemukan di beranda atau dalam menu utama aplikasi. Pilih opsi ini untuk memulai proses top up.

4. Masukkan Jumlah yang Ingin Di-Top Up

Pada langkah ini, Anda akan diminta untuk memasukkan jumlah saldo DANA yang ingin Anda isi. Pastikan jumlah yang Anda masukkan sesuai dengan kebutuhan Anda.

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah